pengajian Akbar & bersalawat swt

☀️PENGAJIAN AKBAR  & BERSOLAWAT☀️




               Selasa ,24 Januari 2023 23.05 WIB


             ☀️PENGAJIANAKBAR☀️
Pengajian Akbar merupakan salah satu program kerja di Himpunan Mahasiswa Akuntansi (HMA) yang diadakan setiap tahun yang ditujukan pada Mahasiswa tingkat akhir Jurusan Akuntansi Politeknik Negeri Malang.

 Kegiatan ini bermaksud dapat meningkatkan keimanan dan ketaqwaan serta menambah dan memperkuat jiwa kerohanian dengan ajaran yang sesuai dengan kaidah Islam, sebagai sarana silaturahmi antar Mahasiswa Tingkat Akhir Jurusan Akuntansi Politeknik Negeri Malang.


Dengan menanggapi adanya berbagai masalah sosial pada negeri ini maka perlu adanya pemecahan masalah-masalah yang didasari dengan ilmu, salah satunya tentang ilmu agama yang baik dan benar maka sangat diwajibkan untuk mahasiswa D-III dan D-IV Jurusan Akuntansi Politeknik Negeri Malang untuk memahami akan hal tersebut. 

Oleh karena itu, dibutuhkan bekal spiritual Mahasiswa Tingkat Akhir dalam menghadapi Tugas Akhir dan Skripsi yang kemudian dapat diterapkan dalam kehidupan sehari – hari.

Dengan dorongan sebagai insan yang penuh semangat dan mampu memberikan motivasi terhadap orang lain, maka kami mengadakan kegiatan Pengajian Akbar 2020 yang bertemakan ”Teguhkan Hati dengan Lentera rohani untuk menggapai Rahmat Tuhan Yang Maha Esa” maka diharapkan Mahasiswa Muslim Tingkat Akhir Jurusan Akuntansi Politeknik Negeri Malang dapat mempersiapkan sikap dan mental untuk menghadapi Tugas Akhir dan Skripsi.

 Selain itu, kegiatan ini juga dapat dijadikan sebagai sarana dalam mempererat ukhuwah Islamiyah Mahasiswa Tingkat Akhir Jurusan Akuntansi Politeknik Negeri Malang.

                  BERSOLAWAT 

Komentar

Postingan populer dari blog ini

5 RUKUN ISLAM DAN 6 RUKUN IMAN

7 TUTORIAL BERHIJAB SEGI EMPAT TERBARU YANG SIMPLE DAN TRENDI 2023

KISAH NABI YUSUF as